Guru = Di Gugu Lan Di Tiru

Kamis, 27 September 2012

Tugas MBS Prof.Dr.Slameto oleh Arif Fathu Rahman292010293

Setelah saya mengikuti Mata kuliah Manajemen Berbasis Sekolah yang disampaikan oleh Prof. Slameto pada tanggal 21 September 2012, maka dapat saya tarik beberapa kesimpulan, yaitu 1. Ciri-ciri MBS yang baik adalah terbuka, kebersamaan, akuntabilitas, demokratis, berkelanjutan, menyeluruh, kemandirian, berorientasi pada mutu, pencapaian SPM, pendidikan untuk semua. 2. Pelaksanaan MBS dapat berjalan dengan baik apabila ketiga pilar, yaitu Manajemen Sekolah, PAKEM, dan Peran serta masyarakat berjalan beriringan. 3.Untuk mengeluarkan lulusan/ output yang baik dan mandiri, maka diperlukan MBS yang baik, dimana letak kita sebagai guru kita dituntut bisa menciptakan rancangan PBM yang baik, yaitu melalui PAKEM (Pembelajaran Aktif,Kreatif, Efektif, Menyenangkan) 4. Keikut sertaan masyarakat diperlukan untuk dapat meningkatkan mutu pendidikan di sekolah (MBS).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar